Wednesday, 31 July 2019

HADITS-HADITS SEPUTAR QURBAN #16

 

Repost by: Alfaruq’s Blog
Sumber Channel Telegram: Assunnah Loebas

•┈┈•┈┈•⊰✿📚✿⊱•┈┈•┈┈•
HADITS-HADITS SEPUTAR QURBAN
•┈┈•┈┈•⊰✿{ 16 }✿⊱•┈┈•┈┈•


💬 Dari oleh Ibnu Abbas Radhiyallahu 'anhuma :

Bahwa ada seorang laki-laki membaringkan seekor kambing sambil mengasah pisaunya, maka Nabi ﷺ bersabda:

أتريد أن تميتها موتات هلا حددت شفرتك قبل أن تضجعها

"Apakah engkau akan mematikannya beberapa kali? Mengapa tidak engkau asah pisaumu itu sebelum binatang tersebut engkau baringkan dia ?"


📓 [ HR. Al baihaqi (9/280), as-silsilah ash-shahihah (1/32) ]

•┈┈•┈┈•⊰✿📚✿⊱•┈┈•┈┈• 

No comments:
Write komentar

Archive

BIOGRAFI